Penipuan online selalu membuat resah masyarakat ketika sedang belanja secara online. Salah satunya dengan membuat sosial media palsu yang menjual produk dagangan yang tidak ada bentuk fisiknya. Padahal, sekarang belanja online merupakan cara yang mudah dan aman untuk membeli semua barang tanpa harus pergi ke toko. Tetapi, Anda tidak perlu khawatir, saat ini terdapat berbagai…
Category: Ulasan
Robot Legendaris Asimo Resmi Pensiun
Bukan hanya manusia saja yang bisa pensiun sesudah lama berkarir. Begitu pula dengan Robot Humanoid milik Honda Motor yaitu Asimo yang akan pensiun di hari Jumat 1 April 2022. Ia mengakhiri karir nya yang selama 20 tahun sudah sangat memukau publik dengan beragam penampilannya. Asimo merupakan singkatan Advanced Step in Innovative Mobility. Sejak tahun 2000…
Rekomendasi Laptop Gaming yang Harganya Dibawah Rp 10 Juta
Biasanya laptop gaming identik dengan harga yang sangat mahal. Di luar nalar, harganya bisa hingga puluhan juta. Kan para gamers profesional biasanya memakai laptop gaming yang harganya hingga ratusan juta. Lalu, bagaimana nasib untuk gamers yang masih Amatir dan tidak memiliki dana yang banyak untuk membeli laptop tersebut. Apakah mereka harus menabung hingga bertahun tahun…
Bahaya Terlalu Sering Membuka Aplikasi Tiktok?
Demam aplikasi TikTok saat ini semakin menjadi-jadi, tidak cuma remaja dan anak-anak, bahkan orang dewasa sampai lansia juga banyak yang mulai ketagihan menggunakan media sosial satu ini. Karena terdapat filter-filter unik, konten yang menarik, konyol dan aneh dari para penggunanya membuat TikTok menjadi aplikasi sosial media yang paling populer dan terbanyak di unduh di dunia…
Apa Itu Strategi Bakar Uang yang Sering Diterapkan Perusahaan Startup?
Membicarakan tentang dunia startup, pastinya memiliki beberapa hal yang berbeda, apabila disandingkan dengan badan usaha milik negara pada umumnya. Hingga sekarang di Indonesia, tren startup selalu mampu mendominasi. Karena memang dapat dianggap bila membangun perusahaan startup itu lebih terjangkau serta memungkinkan untuk melakukan banyak kustomisasi dan semua itu disesuaikan dengan keinginan juga budget yang telah…
4 Daftar Kamera Canon Murah yang Cocok Untuk Pemula
Walaupun di zaman sekarang kamera smartphone sudah menghasilkan kualitas gambar yang bagus, tetapi bagi fotografer rasanya tetap kurang tanpa memegang kamera asli. Ini merupakan senjata utama untuk orang-orang yang hobi mengabadikan objek dalam sebuah gambar. Nah, untuk pilihan kamera sendiri, pemula bisa memilih antara DSLR dan mirrorless. Untuk masalah kualitas gambar foto, jelas DSLR yang…
Sejarah Berdirinya Apple
Siapa yang tidak mengenal perusahaan teknologi terbesar sekarang yaitu Apple Inc. Perusahaan yang satu ini sendiri selalu ditunggu seluruh produknya, apalagi setiap produk mempunyai kelebihan yang sangat bermanfaat. Walaupun banyak yang sudah tahu bahwa Apple adalah perusahaan yang dikembangkan oleh Steve Jobs, tapi tidak banyak yang tahu bagaimana awal mula perusahaan ini berdiri. Dalam artikel…
Kelemahan Belanja Barang Elektronik Pakai Pinjaman Online
Kemudahan yang didapatkan dari teknologi pada saat ini memang terbilang membantu. Apalagi jika Anda ingin membeli barang elektronik dan tidak memiliki dana, di mana saat ini ada pinjaman online yang dapat membantu. Proses cepat dan mempunyai fitur cicilan menjadi alasan banyak masyarakat yang menggunakan pinjaman online. Tapi, perlu Anda ketahui bahwa membeli barang elektronik dengan…